SLOT IKLAN

CodeIgniter Ajax CRUD and Server-side Datatables with Form Validation

  • Post By SimpleCodz On January 03, 2019
  • Halo sobat simple, kembali lagi di simplecodz. kemarin saya sudah membagikan source code aplikasi crud php mysqli sederhana menggunakan ajax jquery. Dan kali ini saya akan kembali membagikan source code Aplikasi Ajax CRUD seperti kemarin bedanya kali ini menggunakan framework PHP yang bernama CodeIgniter.

    CodeIgniter Ajax CRUD and Server-side Datatables with Form Validation
    Sebenarnya saya bagikan aplikasi ini tadinya hanya untuk dokumentasi saya sendiri saja, tapi saya akhirnya kepikiran mungkin saya share saja aplikasi ini ke temen-temen yang membutuhkan.

    Aplikasi ini sudah menggunakan ajax form validation juga, jadi kita tidak perlu mereload halaman lagi untuk mendapatkan pesan errornya.
    Sama seperti source code sebelumnya, kali ini saya hosting juga source code-nya ke github. Sehingga itu akan memudahkan temen-temen untuk mendownload source code-nya.

    Database


    Oke sebelum itu silahkan temen-temen buat dulu databasenya menggunakan syntax MySQL berikut ini.

    CREATE DATABASE `ci_contact_book`;
    USE `ci_contact_book`;
    
    CREATE TABLE `contact_list` (
      `id` int(10) PRIMARY KEY AUTO_INCREMENT NOT NULL,
      `phone_number` char(15) NOT NULL,
      `name` varchar(30) NOT NULL,
      `gender` enum('male','female') NOT NULL,
      `email` varchar(50) NOT NULL,
      `address` text NOT NULL
    ) ENGINE=InnoDB DEFAULT CHARSET=utf8;
    
    INSERT INTO `contact_list` (`id`, `phone_number`, `name`, `gender`, `email`, `address`) VALUES
    (1, '0861239123611', 'SimpleCodz', 'female', 'SimpleCodz@gmail.com', 'Indonesia'),
    (2, '0812671657112', 'Chitanda Eru', 'female', 'eru.chitanda@gmail.co.jp', 'Okinawa');
    

    Source Code

    Jika sudah temen-temen bebas untuk mendownload source codenya dibawah ini. saya harap aplikasi ini bisa dikembangkan lebih baik lagi oleh temen-temen simple.
    Jangan lupa untuk me-remove file index.php nya ya temen-temen. Karena saya pake helper base_url. Disini cara removenya
    Oke mungkin cukup sekian untuk artikel CodeIgniter Ajax CRUD and Server-side Datatables with Form Validation, semoga bisa bermanfaat dan dikembangkan lebih jauh lagi oleh temen-temen. Jika temen-temen masih bingung silahkan berkomentar di bawah ini. Dan bila ini bermanfaat silahkan di share artikel ini sebanyak banyaknya. Terima Kasih. Happy Coding :D
    Related Posts
Comment Policy : Please Comment With Relevant Article Content. Comment Containing Link Will Not Be Displayed Before They Are Approved.

4 Comments

  1. kalau kita ingin menggabungkan 2 table dimana bang nambah nya di Model nya hanya ada variable Table

    ReplyDelete
  2. Muncul datatable warning: table id=contact-list- Ajax error'. Solusinya gimana min

    ReplyDelete
Iklan Atas Artikel
Iklan Tengah Artikel
Iklan Bawah Artikel
SLOT IKLAN